Categories: Nasional

Seorang Penumpang Sesak Nafas, Pesawat Citilink Mendarat Darurat di Juanda Surabaya

Advertisements

RUBRIKSATU.COM, KENDARI – Penumpang pesawat Citilink dalam penerbangan udara rute Kendari – Soekarno Hatta mengalami sesak nafas, pada Selasa (16/5/2023) sekitar pukul 19.20 WITA.

Insiden ini menyebabkan pilot mengalihkan penerbangan dan melakukan pendataan darurat di Bandara Udara Juanda Surabaya.

Salah satu penumpang, Rio mengatakan, pria yang diperkirakan berumur 40 tahun itu duduk di kursi 25 E. Belum lama pesawat take off, tiba-tiba ia mengeluh sesak napas dan nyaris pingsan di kabin pesawat.

Saat itulah, masih kata Rio, awak pesawat Citilink dengan nomor penerbangan QG331 ini melakukan pertolongan pertama dengan memasangkan alat bantu pernafasan yang ada di dalam pesawat.

“Dengan kejadian ini, pilot memutuskan untuk mengalihkan penerbangan di Bandara Internasional Juanda Surabaya sekitar pukul 19.40 WITA,” ungkap Rio salah satu penumpang kepada media ini.

Setelah pesawat tersebut mendapat di Juanda Surabaya, selanjutnya pria itu langsung di tandu menuju mobil ambulance untuk selanjutnya dibawah ke Rumah Sakit guna memberikan pertolongan medis terhadap penumpang tersebut.

Laporan Redaksi

redaksi

Recent Posts

Atlet Sultra Siap Tampil di Final Pra Popnas 2024: Ketua Pertina Sultra Mohon Doa dan Dukungan

Kendari, Rubriksatu.com – Ketua Pertina Sulawesi Tenggara (Sultra), La Ode Muhammad Ruri Ponosara, menyampaikan rasa…

14 jam ago

Pekan Literasi “Bu INDAH” di Rutan Kelas IIB Unaaha: Memberi Inspirasi dan Harapan Melalui Buku

KONAWE, rubriksatu.com – Dalam upaya meningkatkan minat baca dan memberikan motivasi kepada warga binaan, Dinas Perpustakaan…

19 jam ago

Polres Konawe : Cegah Stunting dan Tingkatkan Kesehatan Anak

KONAWE, rubriksatu.com – Dalam rangka mendukung implementasi Program Asta Cita, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Konawe mengadakan…

19 jam ago

Rusdianto-Fachry Unggul Telak dengan Elektabilitas 46,1 Persen di Pilkada Konawe

KONAWE, rubriksatu.com – Elektabilitas pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Konawe, Rusdianto dan Fachry Pahlevi…

2 hari ago

Lurah Korumba Diduga Terlibat Politik Praktis, Netralitas ASN Jadi Sorotan

KENDARI, rubriksatu.com – Lurah Korumba, Wahid Sulfian, diduga terlibat politik praktis dengan mengarahkan sejumlah Ketua RW…

3 hari ago

Pembukaan Pra-popnas Resmi Digelar Hari Ini

Kendari, Rubriksatu.com- Ajang bergengsi Prapopnas 2024 resmi dimulai hari ini. Acara pembukaan digelar dengan meriah…

3 hari ago